konsep hitam dan putih ibarat seperti sebuah kertas dan tinta...tanpa tinta kertas akan terasa hampa tanpa adanya goresan dari tinta itu tersebut. seperti sebuah ruang kosong, akan tampak tidak berarti jika ruang itu tidak dilengkapi oleh elemen-elemen pengisi ruang seperti ; sofa, tv cabinet, table, chairs, wardrobe, bed, etc...berikut adalah sebuah ilustrasi konsep ruang hitam dan putih ;
Penggunaan nat yang besar pada lantai, mempertegas goresan hitam dan putih pada sebuah ruang. ini menunjukkan bahwa keserasian sebuah ruang dapat digoreskan hanya oleh dua buah warna HITAM dan PUTIH.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar